Ini adalah sebuah perjalanan yang
saya lakukan bersama teman teman bersamaan dengan liburan lebaran yaitu rihlah
menuju palembang.
Dimulai saat itu pengajian yang kami
lakukan berdiskusi ingin mengadakan perjalanan sekaligus menambah wawasan dan
keimanan kami. Kami ingin melanjutkan perjalanan kemana, muncuah ide beberapa
teman teman ada yang mengusulkan mengunjungi wisata lokal saja, ada yang
mengusulkan ke luar kota. Beberapa minggu sebelumnya kami mendiskusikannya,
mulanya ingin ke tebo ke rumah teman kami, saat hari h ternyata teman tidak
bisa di kunjungi karena suatu hal, akhirnya kami memutuskan pergi ke palembang.
Setelah semua sudah deal, kami mulai
melakukan perjalanan menuju palembang bersama dengan ustadz, enam orang dalam
satu mobil.
Diawal perjalanan semua lancar, dari jambi
ke palembang sekitar 6 jam. Disitu kami lewati hanya saja banyak jalan masih
jelek karena belum ada perbaikan tapi itu menjadi tantangan bagi kami. Perjalanan
menuju palembang kami mulai siang hari dan perjalanan tersebut sambil kami
merenungi kehidupan dan kadang berdiskusi dengan ustadz seputar masalah yang
kami hadapi dan perlu di diskusikan.
Berikut ini adalah suasana di
palembang setelah kami sampai di palembang kami sampai saat malam hari malam
sabtu. Tepatny 28 desember 2018.
sampai disana ban kami sempat bocor, masih baru sampai.. setelah
modil diperbaiki kami mulai melakukan perjalanan lagi. Rute yang kami lakukan
pertama kali menuju stadion jaka baring.
ini foto yang di ambi saat melewati
jembatan ampera, saah satu ikon kota
palembang.
Kemudian kami menaiki lrt, kereta
listrik yang halus suaranya dan sangat modern serasa seperti di jepang, sekitar
sejam kami lalui, akhirny kami hanya bolak baik saja di kreta hanya untuk uji
coba gaess,
Setelah itu kami menuju pulau
kemaro,salah satu destinasi wisata alembangg, seru sekali suasananya sampai di ulau itu disana terdapat
sebuah menara dengan bentuk bangunan cina, disitu juga terdapat sejarah
mengenai puau tersebut dan kaitanya dengan sejarah palembang.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar